Badan Penanggulangan Bencana Daerah

Berita Penanganan Bencana di Desa Alur Subur Kecamatan Tanah Pinem Kabupaten Dairi

Sebagaimana
tindaklanjut kunjungan kerja Bapak Bupati Dairi Dr Eddy Keleng Ate Berutu di
Desa Alur Subur Kecamatan Tanah Pinem beberapa waktu lalu, Kepala Badan
Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Dairi Masaraya Avant Doli Brutu mengambil
langkah cepat dengan mengerahkan personil untuk melakukan pemasangan
gorong-gorong baja sebanyak 24 lembar dengan rincian masing-masing yaitu titik
lokasi pertama dengan diameter ukuran 1,2 meter dan panjang 6 meter (12 lembar)
serta pada titik lokasi kedua juga dengan ukuran yang sama yaitu diameter
ukuran 1,2  meter dan panjang 6 meter (12
lembar).

Alhasil, penanganan bencana ini telah selesai dikerjakan dengan baik dan benar sehingga kendaraan roda dua dan roda empat sudah dapat melalui jalan ini dengan lancar sebagaimana mestinya.

Titik Lokasi Pertama (Gambar 1)
Titik Lokasi Pertama (Gambar 2)
Titik Lokasi Pertama (Gambar 3)
Titik Lokasi Pertama (Gambar 4)
Titik Lokasi Dua (Gambar 1)
Titik Lokasi Dua (Gambar 2)
Titik Lokasi Dua (Gambar 3)
Titik Lokasi Dua (Gambar 4)

Berita Terkait

Back to top button